Adegan Adegan Menarik dan Seru di Captain America Civil War



Adegan Adegan Menarik dan Seru di Captain America Civil War


Captain America Civil War akan memberikan banyak kejutan,, yaa mungkin itulah yang terpikir dari beberapa orang yang benar benar penasaran dari film yang satu ini. Banyak bocoran bocoran di media namun seperti apa sesungguhnya itu masih dirahasiakan untuk lebih membuat penonton semakin penasaran dengan jalan cerita yang sebenarnya.

 Demi sedikit mengobati rasa penasaran, berikut beberapa adegan dalam film Captain America Civil War yang beredar di beberapa media

Adegan Adegan Menarik dan Seru di Captain America Civil War

Pertarungan sengit antara Captain America dan Iron Man, antara keduanya sepertinya benar benar berusaha untuk mengalahkan satu sama lain, bisa di pastikan bahwa perseteruan diantara keduanya benar benar sangat serius.

Adegan Adegan Menarik dan Seru di Captain America Civil War


Kubu yang terbagi menjadi dua bagian menambah seru konflik antara Captain America dan Iron Man, masing masing memiliki anggota yang mendukung,, ada apakah sebenarnya?? Black Widow terlihat berada di kubu Iron Man, apa alasannya?? dan yang menjadi pertanyaan lagi, kemanakah Nick Furi sebagai komando Avengers?? akankah dia hadir saat perseteruan ini terjadi??

Adegan Adegan Menarik dan Seru di Captain America Civil War

Iron Man dan kawan-kawan yang terdiri dari Iron Man, Black Widow, War Machine, Vision, dan Black Panther. Sedangkan dari kubu Captain America yang menolak kebijakan pemerintah tersebut terdapat Captain America, Falcon, Winter Soldier, Hawkeye, Ant-Man, dan Agent 13 (Agent Sharon Carter)

Adegan Adegan Menarik dan Seru di Captain America Civil War
Plot Civil War diambil dari komik miniseri Marvel keluaran 2006 dengan judul sama. Dalam komiknya diceritakan tentang undang-undang registrasi superhero yang memecah kubu pahlawan super itu menjadi dua. Tapi, plot film ini benar-benar mengikuti jalannya sendiri dan jelas tidak melibatkan pahlawan Marvel di bawah kendali Fox seperti X-Men atau Fantastic Four. Film ini diproduksi Disney.

Di Captain America: Civil War, Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) bertindak setelah kehancuran dan kematian akiba perang Avengers telah muncul dengan serangkaian kesepakatan bahwa Avengers harus mendaftarkan diri atau menghadapi penangkapan dan penahanan. Captain America (Chris Evans) merasa superhero tidak perlu dimonitor dan diatur. Di sisi lain, Iron Man (Robert Downey Jr.) sangat sepakat. Yang kemudian memperumit masalah ini adalah kemunculan kembali Winter Soldier (Sebastian Stan) yang mengimplikasikan rencanca teror yang kian memperkeruh suasana.


Yang Menjadi Pertanyaan Disini,,, Mengapa Captain America dan Iron Man lebih memilih berperang daripada menyelesaikannya dengan sebuah kesepakatan?? Semua akan terjawab.

Posting Komentar

0 Komentar